Setelah Akuisisi Motorola, Aplikasi Android Tetap Gratis
0
comments
Google telah menyetujui membeli Motorola Mobility pada Agustus lalu dengan nilai USD12,5 miliar. Kesepakatan ini bertujuan, untuk membantu Google menghadapi persaingan di pasar ponsel dengan Apple. Sehingga lebih dari 17 ribu hak paten Google, dapat digunakan untuk melindungi platform perangkat lunak Andorid.
0 comments:
Post a Comment